Langsung ke konten utama

TRAINING CISCO CCENT 2: "Practice Configuring Dynamic NAT for IPv4"

Sementara NAT statis menyediakan pemetaan permanen antara inside local dan inside global, NAT dinamis memungkinkan pemetaan otomatis inside local ke alamat global. Ini di dalam alamat global biasanya alamat IPv4 publik. NAT dinamis menggunakan grup, atau kumpulan alamat IPv4 publik untuk terjemahan.

NAT dinamis, seperti NAT statis, memerlukan konfigurasi interface inside dan outside yang berpartisipasi dalam NAT. Namun, di mana NAT statis membuat pemetaan permanen ke satu alamat, NAT dinamis menggunakan kumpulan alamat.

Langkah-langkah konfigurasi :
1. Buat range IP (dari network hingga broadcast) yang akan diberi izin untuk mengakses server. Disini hanya ada 2 alamat yang dizinkan, maka nanti client yang dapat mengakses juga hanya 2.
→ (config)# ip nat pool NAT-POOL1 209.165.76.196 209.165.76.199 255.255.255.252
2. Konfig ACL untuk mengatur hanya IP mana saja yang akan ditranslate. Untuk ACL menggunakan wildcard (255.255.255.255-subnetmask).
→ (config)# access-list 1 permit 172.16.0.0 0.0.255.255
3. Masukkan perintah dynamic NAT yang mana disini kita menggunakan ip pool untuk membinding ACL ke dalamnya.
→ (config)# ip nat inside source-list 1 pool NAT-POOL1
4. Tentukan interface mana saja yang akan dijadikan sebagai inside maupun outside.
→ (config)# int s0/0/0
→ (config-if)# ip nat outside
→ (config-if)# int s0/0/1
→ (config-if)# ip nat inside





5. Verifikasi dengan perintah :
→ (config)# show running-config

6. Dari sisi client, silahkna coba akses ke web server. Berdasarkan cara kerja NAT, maka NAT akan mengeksekusi perangkat yang paling awal melakukan aktifitas seperti ping. Maka disini 2 client yang paling awal melakukan aktivitas, maka client itulah yang diizinkan mengakses ke web server.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SHARE DATA DI LINUX MINT MENGGUNAKAN SAMBA

Sharing With Samba!!!  A. PENDAHULUAN Hay kawan saya akan sharing mengenai tutorial untuk sharing file menggunakan jaringan di komputer melalui os linux dengan samba file sharing. saksikan yaaa. A.1 Pengertian Samba adalah sebuah software yang bekerja di sistem operasi linux, unix dan windows yang menggunakan protokol network smb (server massage block). Smb adalah sebuah protokol komunikasi data yang juga digunakan oleh Microsoft dan OS/2 untuk menampilkan fungsi jaringan client-server yang menyediakan sharing file dan printer serta tugas-tugas lainnya yang berhubungan. Pengertian Sharing Data / Resource Sharing Dalam sistem terdistribusi  beberapa komputer yang berbeda saling terhubung satu sama lain melalui jaringan sehingga komputer yang satu dapat mengakses dan menggunakan sumber daya yang terdapat dalam situs lain. Misalnya, user di komputer A dapat menggunakan laser printer yang dimiliki komputer B dan sebaliknya user di situs B dapat mengakses file yang terdapat di

Apa itu Webmin ???

Asslamualaikum Wr. Wb. Kali ini saya akan sharing mengenai webmin, apakah kalian sudah tau apa itu webmin? Kalau belum kita akan mengulasnya kali ini. Webmin   Webmin adalah alat konfigurasi sistem berbasis web untuk sistem Like-Unix, meskipun versi terbaru juga dapat diinstal dan dijalankan pada Windows.  Dengan itu, adalah mungkin untuk mengkonfigurasi internal sistem operasi, seperti pengguna, kuota disk, jasa atau file konfigurasi, serta memodifikasi dan mengontrol open source aplikasi, seperti Apache HTTP Server , PHP atau MySQL.  Webmin terdiri dari web server sederhana dengan sejumlah program CGI yang langsung memperbarui file system  /etc/inetd.conf  dan  /etc/passwd . Web server dan semua program CGI yang ditulis dalam Perl v.5, dan tidak menggunakan modul Perl non-standart.   Gambaran Umum  Webmin sebagian besar didasarkan pada Perl , berjalan sebagai proses sendiri dan web server .   Standarnya TCP pelabuhan 10000 untuk berkomunikasi, dan dapat dikonfi

Pengenalan Juniper Network

A.Pendahuluan          Assalammu'alaikum Wr,Wb teman-teman semua.Kali ini saya akan memberikan materi mengenai Introduce Juniper kepada teman-teman semua.Semoga bermanfaat bagi kita semua.         1.Pengertian Juniper Networks , Inc. adalah perusahaan Teknologi Informasi yang bermarkas di Sunnyvale, California . Perusahaan ini mendesain dan menjual layanan dan perangkat-perangkat jaringan IP ( Internet Protocol ). Juniper juga bekerjasama dengan Nokia Siemens Networks , Ericsson , dan Alcatel-Lucent dalam menyediakan solusi jaringan IP/ MPLS (Multiprotocol Label Switching) bagi pelanggan.         2.Latar Belakang Karena masih banyak dari kita yang tidak tahu mengenai Juniper,membuat saya terdorong untuk membuat artikel ini.        3.Maksud dan Tujuan Mengenal lebih dalam mengenai Juniper.        4.Hasil yang Didapatkan Dapat mengenal Juniper lebih dalam. B.Alat dan Bahan      1.PC/Laptop/Smartphone      2.Koneksi Internet C.Jangka Waktu       30 menit. D.