WIRELESS
A. Pendahuluan
Hay kawan saya akan berbagi pengetahuan tentang hal yang harus diperhatikan ketika kita membangun jaringan menggunakan wireless.A.1 Pengertian
Wireless adalah media tranmisi tanpa kabel (nirkabel) yang ada pada jaringan. Wireless menggunakan gelombang radio bukannya menggunakan arus listrikA.2 Latar Belakang
Karena perkembangan jaman yang sudah maju kita dituntut agar bisa menguasainya agar kita tidak dikendalikan oleh perkembangan teknologi yang maju sangat cepat.A.3 Maksud dan Tujuan
Bisa memahami maksud dan tujuan dengan adanya wireless ini.A.4 Hasil yang Diharapkan
Bisa mengimplementasikan teknologi ini untuk kerja.B. Alat dan Bahan
- Laptop
- Ebook
- Akses Internet (untuk mencari referensi)
C. Waktu Pelaksanaan
4 jamD. Tahap Pelaksanaan
Yah disini saya akan menjelaskan mengenai konsep wireless yang sudah saya ketahui.
Wireless biasa disebut juga wi-fi yang memiliki standar IEEE(Institute of Electrical and Electronics Engineers) 802.11.
Frekuensi yang digunakan di Indonesia adalah 2.4 Ghz dan 5 Ghz.
Di frekuensi 2.4 Ghz adalah frekuensi yang yang diperbolehkan untuk kalangan umum atau yang bisa dipakai untuk umum. di frekuensi ini terdapat tiga type b, b/g, b/g/n yang membedakan dari tiga type ini adalah segi kecepatan tranfernya saja. Ini juga berlaku pada frekuensi 5Ghz.
Ada juga frekuensi 5 Ghz adalah frekuensi yang tidak boleh dipakai bebas oleh masyarakat umum karena frekuensi ini biasanya digunakan untuk kalangan militer, perusahaan yang jaringannya skalanya cukup besar, untuk memakai frekuensi ini harus minta persetujuan kepada pihak yang berwenang.
Wireless juga ada jangkaunnya juga seperti contoh gambar diatas. 20 Mhz ini jangkaunnya pendek tapi jaringannya kuat kalau 40 Mhz jangkaunnya jauh tapi jaringnnya lemah.
Di wireless juga memiliki kaidah yang harus diperhatikan ketikan kita mau membangun jaringan menggunakan teknologi wireless.
gambar diatas adalah alat untuk menghitung daya pancar ataupun menerima kekuatan antena sesuai spesifikasi nya.
gambar diatas adalah contoh pemasangan tower yang salah karena terdapat gunung yang mengakibatkan jaringan buruk.
yang benar adalah kita samakan ketinggian pemancar dan penerimaagat tidak menabrak penghalang (gunung, pohon, gedung tinggi, dll) dan selajutnya kita juga harus perhatikan freznel zone atau amplitudo agar tidak mengenai penghalang.
Line of sight adalah hambatan atau halangan yang harus diperhatikan ketika kita membangun jaringan menggunakan media wireless.
Yang selanjutnya yang harus diperhatikan ketika kita membangun jaringan menggunakan media wireless adalah memperhatikan lengkungan bumi.
Untuk menghitung jarak lengkung bumi kalian bisa menggunakan parameter yang sudah disediakan oleh website di mikrotik disini
Untuk menghitung jarak dan halangan kalian bisa menngunakan fitur google earth. disini
E. Kesimpulan
Untuk membangun jaringan menggunakan wireless banyak yang harus diperhatikan seperti penghambatketinggian pemancar, jarak yang dituju.F. Referensi
- Ebook MTCNA dari Citraweb
- https://en.wikipedia.org/wiki/IEEE_802.11
- https://id.wikipedia.org/wiki/Wi-Fi
Komentar
Posting Komentar